Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2015

Perjalanan Menuju Puncak Salak 1 2211 mdpl

Gambar
                Pada tanggal 18-19 April 2015 lalu kami melakukan pendakian ke puncak Salak I dengan ketinggian 2211 mdpl dalam rangka pembinaan Anggota Muda Rimpala angkatan XIX. Pendakian kali ini diikuti oleh 14 orang yang terdiri atas 7 Anggota Muda dan 7 orang anggota biasa. Kami melakukan pendakian melalui jalur Cidahu, Sukabumi. Perjalanan dimulai pada Hari Sabtu pukul 13.00 siang dari Kampus IPB menuju Pos Cidahu menggunaan angkot. Perjalanan memakan waktu 4 jam karena jalur dari Bogor menuju Sukabumi yang cukup macet.                 Di pos Cidahu kami melakukan pendaftaran pendakian dan penurusan SIMAKSI (Surat Ijin Masuk Kawasan Konservasi) dengan membayar SIMAKSI sebesar Rp 10.000 per orang. Di Pos Pendakian Cidahu ini terdapat Mushola dan toilet serta beberapa warung makan dan lapangan parkir.                 Pendakian kami mulai pukul 17.30 menuju Bajuri untuk mendirikan camp sebelum esok harinya melanjutan perjalanan menuju puncak Salak I. Perjalanam menuju bajur