Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2014

Education Environmental Outbond (BADUI rangkaian...)

Gambar
Education Environmental Outbond (EEO) ini masih termasuk dalam rangkaian BADUI (Rimbawan Peduli Lingkungan). EEO yang bekerjasama dengan Sekolah Rimbawan Kecil (SERIMCIL) mengajak adik-adik kita dari kelas 4 SDN 4 Babakan lebak untuk mengenal, meng etahui, dan mempelajari lingkungan sekitarnya melalui kegiatan di luar ruangan dan   outbound, s ehingga mereka dapat lebih menjaga lingkungan.  Beberapa materi yang disampaikan yaitu mengenai bagian-bagian tumbuhan, rantai makanan, jenis-jenis satwa berdasarkan tipe makanannya dan lainnya..  materi mengenai bagian-bagian tumbuhan Materi-materi yang diberikan disampaikan dengan bahasa yang mudah dipahami oleh anak-anak seumur mereka. Penyampaian materi juga lebih banyak menggunakan gambar-gambar sehingga daya imajinasi adik-adik ita lebih berkembang. mengenali nama-nama tumbuhan melalui daunnya.. ceria bersama.. senyuman yang tulus dari mereka.. semangat mendengarkan materi ya... selain penyampaian materi

BADUI (Rimbawan Peduli Lingkungan)

Gambar
Dalam rangka memperingati hari bumi bulan April lalu.. Rimpala mengadakan Rimbawan Peduli Lingkungan (BADUI).. Ada banyak acara yang diselenggarakan seperti donor darah, education environmental outbond, funbike, pengobatan gratis dengan serum ular serta pengadaan tong sampah di areal Fakultas kehutanan....  yah.. walaupun latepost silahkan disimak.... Donor Darah Kegiatan donor darah ini bekerjasama dengan PMI Bogor.. 70 kantong darah berhasil didapatkan dari para pendonor. Banyak juga yang batal mendonor karena persyaratan yang tidak memenuhi seperti berat badan, tensi maupun kadar hemoglobin yang kurang. jadi, pastikan kondisi tubuh kita fit  saat akan mendonor.  timbang berat badan dulu sebelum donor.. ayo isi form kesehatannya.. pengambilan darah..  Diharapkan melalui donor darah ini dapat membantu saudara-saudara kita yang memerlukan darah.  Tulis testimony mu.. samapaikan salam mu pada Bumi kita.. Panitia dan staf dari PMI Bogor Kam